Penggerak Literasi Madrasah

Sebagai manusia yang akan dikenang dan tetap ada adalah karyanya. Salah satu karya yang bisa diabadikan yaitu lewat sebuah tulisan.  Tulisan adalah sebuah ukiran pena yang bisa dilihat dan dibaca oleh orang lain. Isi tulisan tersebut bisa menjadi ilmu, pengingat, dan pengaruh bagi pembacanya. Oleh sebab itu sebuah karya tulisan haruslah bersifat positif dan mengundang banyak kebaikan bagi pembacanya.

Sebagai lembaga pendidikan MTsN 1 Jember merupakan madrasah penggerak literasi. Maksud dari penggerak literasi adalah keluarga MTsN 1 Jember baik guru maupun siswanya aktif dalam menulis. Karya tulisan tersebut kemudian dipublishkan sehingga dapat dibaca oleh banyak orang dan menjadi inpirasi bagi orang lain.

Guru dan siswa MTsN 1 Jember mengikuti ajang literasi yang diadakan Mediaguru pada bulan Januari 2023 dengan tema berkarya dan berkarya. Adapun guru yang menjadi pemenang dalam ajang tersebut adalah

  1. Misrai Farauk, S.Pd.
  2. Dewi Azzahra Puspita, M.Si.
  3. Endang Yuana, M.Pd.
  4. Mulik Siswandani, S. Pd.
  5. Mutamimah, S.Pd.
  6. Siti Alfiah, S.Pd., M.Si.
  7. Siti Wasilah, S.Pd.
  8. Zaenol Hasan, S.Pd.

Sedangkan terdapat 23 siswa yang menjadi pemenang dalam ajang yang sama. Nama-nama tersebut adalah Ainun Fajriyatus, Alifiyyah Shafira, Athira Ghifrani, Atiya Rajwa, Aura Zahratus, Cantika Sahasika, Fachry Eshan, Furafisha Nailah, Kalila Raya, Kevin Danendra, Maiza Lana, Maritza Edgina, Nabila Zahrofatus, Nabilah Annisa, Nailatur Rohmah, Neva Adwira, Qirani Syifa, Sabrina Lalita, Nadhwa Callista, Nafisah Aura, Muhammad Danendra, Naflarisa Dwi, Annisa Aidil. Mereka adalah anak-anak penggerak litersi yang mampu berpikir, menulis, dan berpengaruh positif bagi orang lain. Majulah Madrasah… Jayalah MATASA…

 

created by: Ella Yaumil Afiana

A PHP Error was encountered

Severity: Warning

Message: Trying to access array offset on value of type null

Filename: kemenag/detailberita.php

Line Number: 52

Backtrace:

File: /home/mtsnjem2/public_html/application/views/kemenag/detailberita.php
Line: 52
Function: _error_handler

File: /home/mtsnjem2/public_html/application/libraries/Template.php
Line: 16
Function: view

File: /home/mtsnjem2/public_html/application/controllers/Berita.php
Line: 65
Function: load

File: /home/mtsnjem2/public_html/index.php
Line: 294
Function: require_once

A PHP Error was encountered

Severity: Warning

Message: Trying to access array offset on value of type null

Filename: kemenag/detailberita.php

Line Number: 53

Backtrace:

File: /home/mtsnjem2/public_html/application/views/kemenag/detailberita.php
Line: 53
Function: _error_handler

File: /home/mtsnjem2/public_html/application/libraries/Template.php
Line: 16
Function: view

File: /home/mtsnjem2/public_html/application/controllers/Berita.php
Line: 65
Function: load

File: /home/mtsnjem2/public_html/index.php
Line: 294
Function: require_once

A PHP Error was encountered

Severity: Warning

Message: Trying to access array offset on value of type null

Filename: kemenag/detailberita.php

Line Number: 54

Backtrace:

File: /home/mtsnjem2/public_html/application/views/kemenag/detailberita.php
Line: 54
Function: _error_handler

File: /home/mtsnjem2/public_html/application/libraries/Template.php
Line: 16
Function: view

File: /home/mtsnjem2/public_html/application/controllers/Berita.php
Line: 65
Function: load

File: /home/mtsnjem2/public_html/index.php
Line: 294
Function: require_once

Facebook Comments

0 Komentar

TULIS KOMENTAR

Alamat email anda aman dan tidak akan dipublikasikan.